Ada kidung tiga serangkai dari barat
kisah kisah lama berlalu
ada hasrat terpendam dalam
Terdengar kembali bunyi kidung tua
masih adakah hasrat itu sekarang?
Hanyalah ada sekarang tanda pertanyaan
perkawanan kita,akankah selamanya?
Kidung itu tiada bermakna!
Seperti jugakah perkawanan kita?
Kidung itu tiada bermakna!
hanya membekas usia dan janji manis belaka
ya!
kidung itu tiada bermakna!
Pemalang 11 juli 1989
.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Seluruh atau sebagian artikel yang terbit di Situs kami tidak otomatis mempresentasikan suara umat islam secara keseluruhan. Setiap tanggapan, sanggahan atau komentar Anda dapat disampaikan ke kolom komentar di bawah ini